Kepolisian Karawang menutup akses Simpang Jomin yang menuju pintu Tol Cikopo, Sabtu(2/8). Polisi mengarahkan agar kendaraan dari Pantura lurus menuju jalan arteri dan masuk ke Cikampek melalui pintu Tol Karawang Timur.
Kepolisian Karawang menutup akses Simpang Jomin yang menuju pintu Tol Cikopo, Sabtu(2/8). Polisi mengarahkan agar kendaraan dari Pantura lurus menuju jalan arteri dan masuk ke Cikampek melalui pintu Tol Karawang Timur.