Worth to Know : Kenapa Sih Lampu Baca Biasanya Berwarna Kuning?

20DETIK

   |   
233 Views | Rabu, 29 Nov 2023 12:17 WIB

Detikers siapa diantara kalian yang suka belajar dengan ruangan gelap terus cuma diterangi sama lampu belajar? nahh lampu belajar kalian warna apa? putih atau kuning? Tapi bingung orang orang lebih sering pakai lampu belajar sampai lampu tidur dengan warna kuning tuhh biar apa sihhhh?

Yukk langsungg aja kita bahas di Worth to know! Now you know!

tim 20detik - 20DETIK