Cerita Megawati Selamatkan Prabowo dari Stateless

20DETIK

   |   
3,537 Views | Selasa, 03 Des 2019 16:59 WIB

Ketua Dewan Pengarah BPIP Megawati Soekarnoputri bercerita saat menyelamatkan Prabowo yang dibiarkan stateless atau tak bernegara. Menurut Mega, hal yang dilakukannya itu merupakan bentuk implementasi dari Pancasila.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK