Hari ke-4 Larangan Mudik, 2.204 Kendaraan Terjaring Penyekatan di Banten

20DETIK

   |   
3,099 Views | Senin, 10 Mei 2021 14:57 WIB

Total 2.204 kendaraan terindikasi mudik telah terjaring penyekatan di wilayah hukum Polda Banten melalui giat Operasi Ketupat Maung 2021. Diketahui, hari ini Senin (10/5) adalah hari keempat penerapan larangan mudik.

Ashri Fathan - 20DETIK