Sidang vonis kasus pembunuhan berencana pegawai Dishub Makassar Najamuddin Sewang berakhir ricuh. Kericuhan terjadi setelah hakim membacakan vonis terhadap terdakwa Muhammad Asri.
Sidang vonis kasus pembunuhan berencana pegawai Dishub Makassar Najamuddin Sewang berakhir ricuh. Kericuhan terjadi setelah hakim membacakan vonis terhadap terdakwa Muhammad Asri.