G-Dragon Dirumorkan Kencan dengan Cucu Presiden Waralaba di China

20DETIK

   |   
953 Views | Selasa, 10 Jan 2023 12:33 WIB

Warganet China menyebut tengah beredar rumor kencan G-Dragon dengan cucu presiden waralaba 'Shinsegae Department Store'. Rumor itu muncul usai GD menghadiri konser 'Street Man Fighter' bersama dengan seorang wanita.

Tim 20Detik - 20DETIK