Polda Metro Jaya menyatakan Bripka Madih masih berkasus di Propam. Ketua Harian Kompolnas Benny Mamoto khawatir sikap Polda Metro dianggap sebagai serangan balik bagi Bripka Madih usai melaporkan kasus pemerasan oleh polisi.
Polda Metro Jaya menyatakan Bripka Madih masih berkasus di Propam. Ketua Harian Kompolnas Benny Mamoto khawatir sikap Polda Metro dianggap sebagai serangan balik bagi Bripka Madih usai melaporkan kasus pemerasan oleh polisi.