Jokowi Soroti Kebangkrutan Bank di Amerika: Kita Hati-hati

20DETIK

   |   
13,435 Views | Rabu, 15 Mar 2023 11:31 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyoroti dampak kebangkrutan bank di Amerika Serikat (AS), Silicon Valley Bank dan Signature Bank. Menurutnya, hal ini merupakan contoh ancaman perekonomian yang sulit diprediksi.

Alifia Selma Safira - 20DETIK