Irjen Karyoto Kapolda Metro Jaya Baru Punya Harta Rp 7,7 M, Ini Rinciannya

20DETIK

   |   
35,464 Views | Rabu, 29 Mar 2023 13:00 WIB

Mutasi perwira tinggi dan perwira menengah Polri menempatkan Irjen Karyoto sebagai Kapolda Metro Jaya yang baru, Dari LHKPN tahun 2022, Karyoto diketahui memiliki total harta Rp 7,7 miliar.

20Detik - 20DETIK