Perawat di Belanda Akui Bunuh 20 Pasien Covid-19, Ini Alasannya

20DETIK

   |   
141,566 Views | Jumat, 05 Mei 2023 10:59 WIB

Seorang perawat di Belanda, Theodoor V, mengaku telah membunuh 20 pasien Covid-19 saat bekerja sebagai perawat paru di Rumah Sakit Wilhelmina di Assen. Alasannya lantaran kasihan dengan penderitaan para korban. Pengakuan ini ia ungkap kepada staf saat dirawat di klinik kesehatan mental.

Tim 20Detik - 20DETIK