Serunya Camping dan Berenang di Kali Ndayung Jepara

20DETIK

   |   
4,142 Views | Rabu, 07 Jun 2023 22:30 WIB

Wisata alam Kali Ndayung di Desa Batealit, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, sedang ramai dikunjungi wisatawan karena keelokan lereng Pegunungan Muria. Di sini, pengunjung bisa berenang di sungai hingga berkemah di lokasi wisata.

Dian Utoro - 20DETIK