Rekaman Detik-detik Polisi Tembak Remaja, Pemicu Ricuh di Prancis

20DETIK

   |   
30,522 Views | Minggu, 02 Jul 2023 11:32 WIB

Remaja 17 tahun tewas ditembak oleh polisi pada Selasa (27/6) lalu menjadi pemicu kericuhan di Kota Nanterre, Prancis dalam beberapa hari terakhir. Detik-detik penembakan itu terekam dan tersebar di media sosial.

Rahmatia Miralena/Reuters - 20DETIK