Nunung Tetap Semangat Kerja Walau Masih Kemoterapi Pasca-Operasi Kanker

20DETIK

   |   
4,200 Views | Rabu, 05 Jul 2023 10:25 WIB

Komedian Nunung tetap bekerja di saat sedang menjalani kemoterapi pasca-operasi kanker payudara beberapa waktu lalu. Berjualan kini menjadi hobi baru untuk dirinya.

Tim 20Detik - 20DETIK