Polisi Usut Kasus Aksi Ciuman The 1975 di Malaysia

20DETIK

   |   
36,540 Views | Senin, 24 Jul 2023 06:05 WIB

The 1975 melakukan aksi kontroversial di festival musik di Malaysia. Vokalis The 1975, Matty Healy, berciuman dengan basis The 1975. Kini, aksi Matty Healy cs itu diusut polisi.

Tim 20Detik - 20DETIK