Saksi Ahli digital forensik dari Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) Heri Priyanto dalam sidang Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti sebut bukti diunduh 29 Agustus 2021. Pengacara Haris-Fatia simpulkan bukti diunduh sebelum laporan polisi tanggal 22 September 2021.