Jokowi: Hati-hati Pilih Pemimpin di 2024, Kedaulatan Ada di Tangan Rakyat

20DETIK

   |   
11,262 Views | Kamis, 03 Agu 2023 19:24 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mewanti-wanti agar tidak salah memilih pemimpin di 2024. Hal itu dikarenakan menentukan apakah Indonesia akan menjadi negara maju atau tidak. Namun Jokowi menegaskan kedaulatan ada di tangan rakyat.

Ori Salfian - 20DETIK