Kebakaran di wilayah Dagestan Rusia selatan pada Senin malam (14 Agustus) menewaskan sedikitnya 30 orang termasuk tiga anak. Kebakaran itu juga menyulut meledaknya pom bensin di dekat lokasi.
Kebakaran di wilayah Dagestan Rusia selatan pada Senin malam (14 Agustus) menewaskan sedikitnya 30 orang termasuk tiga anak. Kebakaran itu juga menyulut meledaknya pom bensin di dekat lokasi.