Mengenal Busana Kawasaran Minahasa yang Kaesang-Erina Kenakan

20DETIK

   |   
16,160 Views | Jumat, 18 Agu 2023 10:50 WIB


Kaesang Pengarep dan Erina Gudono jadi salah satu pemenang busana adat terbaik pada perayaan upacara HUT ke-78 RI yang digelar di Istana Merdeka. Kaesang dan Erina tampil dengan kostum Kawasaran dari Minahasa. Lalu apa itu Kawasaran dari Minahasa

Tim 20Detik - 20DETIK