Radja Polisikan Pencipta Lagu Cinderella Usai Dituntut Rp 20 Miliar

20DETIK

   |   
18,702 Views | Jumat, 18 Agu 2023 21:30 WIB

Band Radja disomasi pencipta lagu Cinderella senilai Rp 20 miliar. Tak terima dengan hal itu, Radja pun melaporkan sang pencipta lagu berinisial I dengan pasal 263 terkait pemalsuan identitas ke Polda Metro Jaya.

Tim 20Detik - 20DETIK