Ditanya soal Cawapres, Erick Thohir: No Comment, Lanjut Kerja Aja

20DETIK

   |   
2,112 Views | Kamis, 07 Sep 2023 16:35 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir ditanya soal peluangnya jadi bacawapres 2024. Namun Erick ogah meresponsnya dan lebih memilih fokus kerja.

Iswahyudy - 20DETIK