Polisi Tangkap Pelaku Ujaran Kebencian yang Hina Suku di Sultra

20DETIK

   |   
56,542 Views | Kamis, 14 Sep 2023 20:46 WIB

Tim Subdit V Siber Direktorat Reserse Kriminal Khusus atau Ditreskrimsus Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) berhasil menangkap seorang pelaku ujaran kebencian yang menghina salah satu suku di Provinsi Sultra.

Nadhir Attamimi - 20DETIK