Perusahaan elektronik asal Korea Selatan, LG, memamerkan produk Smart TV terbarunya yang bernama LG StandbyMe Go. Dengan teknologi terbaru ini, pengguna bisa membawa TV ke mana-mana dan memanfaatkanya untuk berbagai macam kebutuhan, seperti bermain catur maupun sekadar menonton TV.