5 Pasang Sejoli Terjaring Operasi Pekat di Hotel di Jambi

20DETIK

   |   
21,597 Views | Jumat, 10 Nov 2023 11:12 WIB

Operasi penyakit masyarakat (Pekat) digelar Polda Jambi, Kamis (10/11) malam. Lima pasangan sejoli yang belum menikah terjaring berduaan di kamar hotel di Kota Jambi.

Dimas Sanjaya - 20DETIK