WHO Puji Perjuangan Dokter dan Staf di RS Al Shifa

20DETIK

   |   
10,535 Views | Rabu, 15 Nov 2023 01:30 WIB

WHO memuji staf kesehatan di Rumah Sakit Al Shifa, Gaza (14/11). Atas kemampuan maksimalnya untuk merawat pasien di tengah kepungan pasukan Israel yang berusaha musnahkan Hamas.

20Detik - 20DETIK