Warga Afrika Selatan tengah bergulat dengan gelombang panas ekstrem. Meningkatnya suhu dalam dua minggu terakhir, sebagian besar disebabkan oleh peningkatan kadar gas rumah kaca di atmosfer.
Warga Afrika Selatan tengah bergulat dengan gelombang panas ekstrem. Meningkatnya suhu dalam dua minggu terakhir, sebagian besar disebabkan oleh peningkatan kadar gas rumah kaca di atmosfer.