Paparkan Visi Misi, Anies Bicara Hukum Saat Ini Bengkok

20DETIK

   |   
482 Views | Selasa, 12 Des 2023 19:50 WIB

Capres nomor urut 1 Anies Baswedan memaparkan visi misi di debat perdana Pemilu 2024. Anies menyinggung hukum di Indonesia yang harusnya tegak, tapi kenyataannya justru bengkok.

Gusti Ramadhan A - 20DETIK