Arsenal Tahan Liverpool, Mikel Arteta: Petandingan yang Luar Biasa!

20DETIK

   |   
84,874 Views | Minggu, 24 Des 2023 12:51 WIB

Laga Liverpool Vs Arsenal berakhir imbang dengan skor 1-1. Pelatih The Gunners, Mikel Arteta, menilai pertandingan ini merupakan laga paling intens dalam 20 tahun terakhir Liga Inggris.

Bagus Putra Laksana - 20DETIK