Rajin Live TikTok Dan Dijuluki Abah Online, Anies Cerita Peran Ayah

20DETIK

   |   
2,869 Views | Rabu, 03 Jan 2024 14:02 WIB

Anies Baswedan bicara soal julukan 'abah online' yang disematkan kepadanya gegara ia aktif live di TikTok. Di kesempatan yang sama, Anies bicara pentingnya peran ayah.

Wasti Samaria Simangunsong - 20DETIK