Begini Cara Memutus Rantai Generasi Sandwich

20DETIK

   |   
5,468 Views | Kamis, 04 Jan 2024 11:25 WIB

Agar anak kita tidak menjadi generasi sandwich, kita harus menjadi orang tua yang memiliki rencana. Adapun sejumlah cara untuk memutuskan rantai generasi sandwich bisa kamu terapkan seperti berikut ini.

Tim 20Detik - 20DETIK