Presiden Rusia Vladimir Putin mengaku lebih memilih Joe Biden ketimbang Donald Trump untuk menjadi Presiden AS selanjutnya. Meski begitu, Putin tetap siap bekerja sama dengan siapa pun yang memenangkan pemilihan presiden (Pilpres) AS pada November mendatang.