Kebakaran Maut Apartemen Bikin Pertandingan Valencia Vs Granada Ditunda

20DETIK

   |   
11,947 Views | Sabtu, 24 Feb 2024 09:35 WIB

Kebakaran apartemen 14 lantai yang menewaskan 10 orang mengakibatkan pertandingan Valencia melawan Granada yang seharusnya digelar Sabtu (24/2) ditunda. Disebutkan saat ini Kota Valencia sedang dalam masa berkabung.

20Detik/Reuters - 20DETIK