NasDem Pede Bakal Koalisi dengan PKB dan PKS di Pilkada DKI

20DETIK

   |   
14,161 Views | Sabtu, 16 Mar 2024 15:59 WIB

Ketua DPW NasDem DKI Jakarta, Wibi Andrino menyebut NasDem, PKB, dan PKS sangat berpeluang besar kembali berkoalisi di Pilkada DKI Jakarta. Bahkan ketiga partai itu telah menyiapkan nama-nama calon yang akan diduetkan di Pilkada DKI 2024.

Alifia Selma Safira - 20DETIK