Pasangan calon nomor urut 3 Ganjar Pranowo dan Mahfud Md menghadiri sidang perdana sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK). Saat berada di ruang sidang Ganjar-Mahfud bersalaman hingga foto bersama dengan Tim Pembela Prabowo-Gibran sebagai pihak terkait.