KAI Daop 1: 700 Ribu Kursi Telah Terjual untuk Mudik Lebaran

20DETIK

   |   
3,479 Views | Rabu, 03 Apr 2024 15:14 WIB

Manajer humas KAI DAOP 1 Jakarta, Ixfan Hendriwintoko, mengatakan sebanyak 700 ribu lebih kursi telah terjual untuk pelayanan masa angkutan lebaran periode 31 Maret sampai 21 April 2024. Saat ini hanya tersedia 269.771 kursi.

Fandi Akbar S - 20DETIK