Momen Kapolri Lepas 58 Ribu Peserta Mudik Gratis 2024

20DETIK

   |   
849 Views | Sabtu, 06 Apr 2024 18:13 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Agus Subiyanto dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi melepas para pemudik yang tergabung di Mudik Gratis Polri Presisi 2024. Total ada 58.000 pemudik yang dihantarkan dengan 1.167 armada bus ke 17 kabupaten/kota se-Indonesia.

Wasti Samaria Simangunsong - 20DETIK