Massa Demo Depan MK Bubarkan Diri, Lali Kembali Normal

20DETIK

   |   
11,491 Views | Kamis, 18 Apr 2024 18:02 WIB

Massa Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Nusantara membubarkan diri seusai aksi menolak intervensi politik terhadap hakim Mahkamah Konstitusi. Barikade pun dibuka dan lalu lintas kembali normal.

Alifia Selma Safira - 20DETIK