Negara bagian Kerala, India selatan, dihantam panas ekstrem hingga 41,9 derajat celsius. Akibatnya, dua orang dikabarkan meninggal dunia.
Negara bagian Kerala, India selatan, dihantam panas ekstrem hingga 41,9 derajat celsius. Akibatnya, dua orang dikabarkan meninggal dunia.