STIP Keluarkan Mahasiswa Terduga Penganiaya Juniornya Hingga Tewas

20DETIK

   |   
51,290 Views | Sabtu, 04 Mei 2024 14:06 WIB

Seorang mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) berinisial P (19) tewas diduga dianiaya seniornya. STIP mengeluarkan terduga pelaku akibat perbuatannya.

Fandi Akbar - 20DETIK