Detik-detik Paspampres Cegat Pria yang Dekati Jokowi dari Belakang

20DETIK

   |   
39,621 Views | Selasa, 14 Mei 2024 19:11 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) tiba-tiba dihampiri seorang pria tiba-tiba yang tengah melakukan wawancara di Konawe, Sulawesi Tenggara. Pria itu lantas diamankan salah satu personel Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres).

Alifia Selma Safira - 20DETIK