Kedutaan Besar (Kedubes) Iran untuk Indonesia menggelar doa dan tahlilan bersama untuk mengenang wafatnya Presiden Iran Ebrahim Raisi dan pejabat lainnya dalam kecelakaan helikopter. Acara ini digelar di rumah dinas Dubes Iran.
Kedutaan Besar (Kedubes) Iran untuk Indonesia menggelar doa dan tahlilan bersama untuk mengenang wafatnya Presiden Iran Ebrahim Raisi dan pejabat lainnya dalam kecelakaan helikopter. Acara ini digelar di rumah dinas Dubes Iran.