Antisipasi Curanmor, Polisi Dialog dengan Warga

20DETIK

   |   
6,852 Views | Kamis, 27 Jun 2024 21:08 WIB

Jajaran Polres Metro Jakarta Selatan menggelar kegiatan 'Ngopi Kamtibmas' di kawasan Petukangan. Kegiatan ini untuk mengingatkan kembali warga agar melakukan sistem keamanan lingkungan (siskamling) demi mengantisipasi pencurian bermotor (curanmor).

20Detik - 20DETIK