Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menggelar talkshow terkait update isu Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Bahan Berbahaya dan Beracun (PSLB3) 2024. Bertempat di Auditorium Dr. Soedjarwo, Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Rakornas dibuka oleh Direktur Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah dan Bahan Beracun dan Berbahaya (PSLB3), Rosa Vivien Ratnawati.
Selengkapnya simak newsflash berikut.
Player Video sedang memuat.