Hasto Jamin Tak Akan Ada 'Kotak Kosong' di Pilgub Sumut dan Jatim

20DETIK

   |   
46,910 Views | Sabtu, 20 Jul 2024 18:02 WIB

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menegaskan partainya akan mengusung pasangan calon di Pilgub Sumatera Utara dan Jawa Timur. Hasto memastikan tidak akan ada kotak kosong di Pilgub Sumut dan Jatim.

Alifia Selma Safira - 20DETIK