Jangan kaget! Ini bukan di Santorini, Yunani, tapi di tempat kuliner yang ada di Kabupaten Majalengka. Di sini, pengunjung bisa menikmati sensasi makan bancakan atau makan ramai-ramai dengan vibes ala Santorini
Jangan kaget! Ini bukan di Santorini, Yunani, tapi di tempat kuliner yang ada di Kabupaten Majalengka. Di sini, pengunjung bisa menikmati sensasi makan bancakan atau makan ramai-ramai dengan vibes ala Santorini