Mobil Ketua DPC Partai Bulan Bintang (PBB) Mamuju, Muhammad Nur, dirusak oleh pria berinisial HS (46) menggunakan parang. Peristiwa ini terjadi saat mobil Nur melewati jalan depan rumah pelaku yang tergenang banjir.
Mobil Ketua DPC Partai Bulan Bintang (PBB) Mamuju, Muhammad Nur, dirusak oleh pria berinisial HS (46) menggunakan parang. Peristiwa ini terjadi saat mobil Nur melewati jalan depan rumah pelaku yang tergenang banjir.