Riza Ungkap Alasan Struktur Tim Pemenangan RK-Suswono Belum Diumumkan

20DETIK

   |   
5,443 Views | Sabtu, 21 Sep 2024 17:30 WIB

Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Ahmad Riza Patria mengungkap alasan struktur tim pemenangan hingga kini belum diumumkan. Riza mengatakan masih menunggu penetapan dan pengundian paslon.

Ori Salfian - 20DETIK