Video Petaka di Wisata Bekas Tambang Emas Colorado

20DETIK

   |   
17,959 Views | Jumat, 11 Okt 2024 12:30 WIB

Lift di bekas tambang emas yang kini menjadi objek wisata rusak. Kejadian ini menyebabkan 11 wisatawan dan 1 pemandu wisata terjebak di kedalaman 300 meter (1.000 kaki) di bawah tanah. Satu orang juga dilaporkan tewas dalam kejadian ini.

Dinda Ayu Islami/Reuters - 20DETIK