Video: Penyebab Meninggalnya Pelawak Qomar

20DETIK

   |   
5,016 Views | Kamis, 09 Jan 2025 14:04 WIB

Anak ketiga Qomar, Soebagja Salim, menjelaskan penyebab meninggalnya sang ayah yakni karena kanker usus kronis yang semakin parah. Qomar diketahui menderita kanker usus stadium 4C yang sudah menyebar ke berbagai organ tubuh lainnya.

Daffa Ridwan - 20DETIK