Kementerian Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (KP2MI) menyambangi kantor Mabes Polri dalam rangka bertemu dengan kapolri. Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding menyebut Pekerja Migran Indonesia berpotensi dijadikan eksploitasi hingga perdagangan orang.