Polisi menerapkan sistem ganjil-genap di Simpang Gadog, Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Rabu (29/1) pagi. Kondisi di Simpang Gadog terpantau lengang, sekitar 10 ribu kendaraan melintas pada pagi ini.
Polisi menerapkan sistem ganjil-genap di Simpang Gadog, Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Rabu (29/1) pagi. Kondisi di Simpang Gadog terpantau lengang, sekitar 10 ribu kendaraan melintas pada pagi ini.